Alih Haluan: Aktivasi Karya Dapur Umum 56 “Memasak bersama Komunitas Ambon”

Loading Events

« All Events

Alih Haluan: Aktivasi Karya Dapur Umum 56 “Memasak bersama Komunitas Ambon”

31 Oktober 2021 @ 12:00 - 15:00

Dapur Umum 56 merupakan gerakan inisiatif dari teman-teman Ruang MES 56 sebagai respons terhadap situasi pandemi Covid-19 untuk memenuhi kebutuhan dasar manusia, yaitu pangan.

Pandemi ini memaksa kita menghentikan kehidupan yang selama ini kita kenal sehingga gerakan ini hadir untuk berbagi kerentanan antarpekerja seni lepas di Yogyakarta yang terdampak Covid-19. Gerakan ini percaya, kita harus mengakui bahwa kita tidak dapat bergerak sendiri untuk melewati krisis ini dan kita memang tidak sendiri.

 

News

Photo

Details

Date:
31 Oktober 2021
Time:
12:00 - 15:00
Event Category:

Organizer

Venue

Jogja National Museum
Jl. Prof. DR. Ki Amri Yahya No.1
Yogyakarta,Daerah Istimewa Yogyakarta55167Indonesia
+ Google Map

Registrations are closed for this event